Pembaharuan Industri di Indonesia
Anda perlu tahu bahwa kawasan industri di Indonesia memang sengaja dijadikan pusat ekonomi atau berdirinya berbagai macam perusahaan oleh Pemerintah sejak awal. Maka wajar jika di daerah industri indonesia terdapat banyak sekali perusahaan yang berdiri. Namun, sebagian besar ada di Pulau Jawa dan Karawang. Jadi, jika Anda ingin berkunjung ke beberapa daerah industri di Indonesia ini, anda hanya perlu ketahui beberapa opsi yang menjadi pusat kota tersebut. Bila kita lihat Indonesia memang kaya akan SDM, namun tidak cukup untuk meggunakan SDMN saja, akan tetapi perlu pembaharuan. Oleh karena itu, pemerintah harus bisa bekerja sama oleh para pengusaha/investor dalam membangun pusat ekomoni ini, tujuannya agar indonesia semakin menjadi negara yang terfavorite bagi investor luar negeri, sehingga perekonomian semakin tinggi. Salah satu keunggulan dari Kawasan Industri Indonesia saat ini ialah, banyaknya lahan kosong yang subur dan bisa dijadikan berbagai alat kebutuhan, seperti persawahan & perkebunan. Hal ini karena indonesia mempunyai lahan yang sangat stragtegis dan layak di gunakan akan tanahnya. Contohnya lahan di karawang, dimana karawang saat ini menjadi pusat perhatian orang luar untuk bisa berinvestasi disana akan kekayaan alamnya, tak heran bila banyak calon investor yang ingin memulai bisnis di karawang.
10 Kawasan Industri Baru di Indonesia
Kepulauan Bangka Belitung - Bangka (765,4 Ha) 7. Riau - Tanjung Buton (1.000 Ha) 8. Lampung - Tanggamus (2.000 Ha) 9. Sulawesi Selatan - Gowa (842,1 Ha) 10. Sulawesi Tengah - Palu (1.500 Ha) 11. Kalimantan Selatan - Batu Licin (530 Ha) 12. Kalimantan Timur - Kariangau (1.989,5 Ha) 13. Maluku Utara - Halmahera Timur (300 Ha) 14. Papua Barat - Tangguh (2.152 Ha) 15. Sulawesi Utara - Bitung (610 Ha). Sumatera Utara - Sei Mangkei (2.002 Ha). DI Yogyakarta - Kulonprogo (2.646 Ha).
78 perusahaan indonesia siap bergerak untuk menjadi yang terdepan dalam mengakses industri di indonesia.